Cara Mengubah Warna Link HTML

Pada umumnya secara default warna link HTML pada suatu web, blog, sistem informasi berbasis web, file html, adalah berwarna defaul BIRU, nah bagaimana kita mengubahnya ke warna lain ? tentu sangat menjengkelkan bagi kita sebagai pengembang website dan pengembang sistem informasi berbasis website yang menggunakan HTML sebagai bahasa pemrograman untuk tampilan yang kita buat. Tidak mungkin kita tetap membuat link default warna biru seperti itu. Karena kelihatannya seperti tidak siap atau kurang profesional kecuali untuk kasus kasus tertentu kita dapat membiarkan warna nya default biru.

Berikut adalah beberapa cara untuk mengubah warna link HTML menjadi warna yang kita inginkan. Ada dua cara utama untuk mengubah warna link html. Antara lain adalah :

Metode Inline dan Metode External

Pertama – Metode Inline

Metode Inline adalah cara mengubah warna link dengan memodifikasi langsung di link bersangkutan dalam hal ini adalah di dalam tag . Contohnya adalah sebagai berikut :

<html>
 <body>
    <p>Kunjungi Website Kami <a href="https://www.sistemit.com/" style="color: #48f542">SistemIT.com</a></p>
 </body>
</html>

Output dari kode di atas adalah link dengan warna Hijau Terang

Kedua – Metode External

Metode external adalah metode pengubahan warna link dengan memanfaatkan style dari css yang sudah di definisikan di bagian tag

Whatsapp Admin whatsapp