Halo teman – teman semuanya saya akan melanjutkan pembahasan sebelumnya mengenai : Mengenal Kondisi IF Pada Pemrograman JavaScript Part1. Kali ini saya akan membahas kelanjutannya yaitu penggunaan if-else dan else-if. Bagaimana penulisan kode if-else dan else-if pada pemrograman JavaScript..?? Pantengin kite terus yeee…? 1.Pernyataan “if-else” Pernyataan if(…) dapat berisi opsional blok else yang menjalankan program ketika kondisi pernyataan if bernilai false. Pernyataan else harus ditulis setelah pernyataan if dan tidak memiliki kondisi dalam tanda kurung seperti pernyataan if(…). Bentuk pernyataan if-else: Contoh kode program if-else dalam pemrograman JavaScript : 2.Pernyataan…
Read More