Berikut adalah cara untuk melakukan jumlah data dengan menggunakan javascript dan menampilkan nya di browser. Trik ini tentu dapat digunakan dengan penggabungan terhadap HTML atau pun php. Berikut adalah source code untuk melakukan penjumlahan dengan javascript : Penjelasan source code : Dalam hal ini function bernama add digunakan untuk melakukan kegiatan penjumlahan yang mana fungsi tersebut di panggil ketika button di klik. Pada bagiab button kita dapat melihat kode onclick=”add()” Elemen onclick dapat memanggil fungsi add() yang telah di jabarkan sebelumnya. Simpan kode tersebut ke dalam file berekstensi .html atau…
Read More